Mengatasi Galat Blogger bX-fa9wwp

      Setelah hampir 4 hari tidak posting di blogger.com, tiba-tiba waktu login ada tulisan aneh - aneh gitu ada kode 'bX-fa9wwp' juga. Saya pikir blogku kena banned, gak tau masalahnya langsung menuju deh ke forum blogger yang ada link nya di pesan aneh tadi.

       Ternyata tidak semua blogger yang mengalami hal ini, hanya blogger yang memakai bahasa indonesia. Lah, kenapa kok bisa gitu ? aku juga gak tau.. hehe... ^_^ , tapi ada cara mengatasi erorr kode 'bX-fa9wwp' , mudah kok cuma ngerubah bahasanya ke bahasa inggris.  Tapi gimana ? baru pertama login kan langsung ada tampilan itu. 




         Sudah ? kalau sudah silahkan kembali ke blogger.com untuk posting seperti biasanya.. bisa diganti lagi ke bahasa Indonesia lagi! KEEP BLOGGING o.0\m/

Artikel Terkait

13 komentar:

naels mengatakan...

makasi untuk keterangannya

Deo Pradipta mengatakan...

sama2 gan ^+^

sd mengatakan...

maksutnya bagaimana ya?

Deo Pradipta mengatakan...

mksdnya cara perbaiki erorr kalau muncul seperti SS diatas ^_^

sd mengatakan...

ohhhhhhhhhhhhhhhh

ARTRIX Blogger mengatakan...

hhahahaha.. seeep bgt SOB!... ^_^

Deo Pradipta mengatakan...

@farhan : oke oke..
@andhy : hehe.. biasalah sob :)

kamto mengatakan...

makasih banyak

Deo Pradipta mengatakan...

iya gan... sama2 ;)

Anonim mengatakan...

gan caranya biar kayak blog agan itu gimana ...?? awalannya lambat tapi langsung muncul semua wah bagus tuh :D

visit yah http://www.irfansoftware.co.cc

Deo Pradipta mengatakan...

wahaaa... aku sendiri gatau sob.. emang gitu sendiri dari sonoonya :D

Jefry mengatakan...

saya pernah mengalaminya, karen tidak tahu bagaimana mengatasinya jadinya waktu itu saya langsung menutup akun blogger saya

Deo Pradipta mengatakan...

wah.. salah kaprah.. seharusnya cari solusinya aja dlu sob.. u,u

Posting Komentar

Askorus Distro Askorus Distro
Copyright 2010 - 2012 ^ Akatsuki Blog™ - Compatible with Chrome 1024 x 768 -